MISHAL

Minggu, 10 Oktober 2010



profesi , profesional , profesionalisme ,kode etik dan sikap terhadap profesi

Menurut Artikel dalam International Encyclopedia of education, ada 10 ciri khas suatu profesi, yaitu:
1 Suatu bidang pekerjaan yang terorganisir dari jenis intelektual yang terus berkembang dan diperluas
2 Suatu teknik intelektual
3 Penerapan praktis dari teknik intelektual pada urusan praktis
4 Suatu periode panjang untuk pelatihan dan sertifikasi
5 Beberapa standar dan pernyataan tentang etika yang dapat diselenggarakan
6 Kemampuan untuk kepemimpinan pada profesi sendiri
7 Asosiasi dari anggota profesi yang menjadi suatu kelompok yang erat dengan kualitas komunikasi yang tinggi antar anggotanya
8 Pengakuan sebagai profesi
9 Perhatian yang profesional terhadap penggunaan yang bertanggung jawab dari pekerjaan profesi
10 Hubungan yang erat dengan profesi lain

KODE ETIK PROFESI
pedoman sikap, tingkah laku dan perbuatan dalam melaksanakan tugas dan dalam kehidupan sehari-hari.
Yaitu norma atau azas yang di terima oleh sutu kelompok tertentu sebagai landasan tingkah laku sehari-hari di masyarakat maupum di tempat kerja.
Menurut UU No. 8( Pokok-pokok kepegawaian), kode Etik Profesi adalah pedoman sikap, tingkah laku dan perbuatan melaksanakan tugas dalam kehidupan sehari-hari.
Tujuan kode etik yaitu :
• Menjunjung tinggi martabat profesi
• Menjaga dan memelihara kesejahteraan anggota
• Meningkatkan pengabdian para anggota profesi
• Meningkatkan mutu profesi
• Meningkatkan mutu organisasi profesi
• Meningkatkan layanan di atas keuntungan pribadi
• Mempunyai organisasi profesi yang kuat dan terjalin erat
• Menentukan baku standarnya sendiri

Fungsi kode etik yaitu:
• Memberikan pedoman bagi setiap anggota profesi tentang prinsip profesionalitas yang di gariskan
• Sebagai sarana control sosial bagi masyarakat atau bagi oprofesi yang bersangkutan
• Mencegah campur tangan pihak di luar organisasi profesi tentang hubungan etika dalam keanggotaan profesi.


PROFESIONALISME atau dalam istilah profesion yang mengandung
dua unsur yaitu :
1 . Unsur Keahlian ( kecakapakan teknik )
2 . Unsur panggilan ( kematangan etika )

Sehingga seorang “profesional” harus memadukan dalam diri pribadinya kecakapan teknik yang diperlukan untuk menjalankan pekerjaannya, dan juga kematangan etik

ciri ciri profesionalisme

1. Profesionalisme menghendaki sifat mengejar kesempurnaan hasil (perfect result), sehingga kita di tuntut untuk selalu mencari
peningkatan mutu.
2. Profesionalisme memerlukan kesungguhan dan ketelitian kerja yang hanya dapat diperoleh melalui pengalaman dan kebiasaan.
3. Profesionalisme menuntut ketekunan dan ketabahan, yaitu sifat tidak mudah puas atau putus asa sampai hasil tercapai.
4. Profesionalisme memerlukan integritas tinggi yang tidak tergoyahkan oleh “keadaan terpaksa” atau godaan iman seperti harta dan kenikmatan hidup.
5. Profesionalisme memerlukan adanya kebulatan fikiran dan perbuatan, sehingga terjaga efektivitas kerja yang tinggi

profesional

1 . Orang yang tahu akan keahlian dan keterampilannya.

2 . Meluangkan seluruh waktunya untuk pekerjaan atau kegiatannya itu.

3 . Hidup dari situ.

4 . Bangga akan pekerjaannya.


hal pokok dalam diri seorang profesional ?

skil berarti adalah seseorang itu benar-benar ahli dibidangnya
attitude berarti seorang profesional memiliki sikap untuk memberikan contoh kepada yang lain
knowledge berrati tak hanya ahli di bidangnya tapi ia juga menguasai,minimal tahu dan berwawasan tentang ilmu ilmu lain yang berhubungan dengan bidangnya

Minggu, 03 Oktober 2010

Hasil Pendidikam dengan Tuntutan Lingkungan Eksternal
Hasil Pendidikan
Keterampilam menyelesaikan masalah sederhana
Pembentukan sikap normative ( etika,sopan,akrab )
Pola hubungan lebih formal , satu arah dan otokraktis
Sukses dalam hasil atau presatasi belajar

tuntutan eksternal
praktis , aplikatif atau orientasi intelektual dan emosional skill
masalah yang dihadapi lebih kompleks
pola hubungan informal , terbuka dan interaktif
standar kompetensi global
Sukses dalam hasil prestasi

KEGIATAN BELAJAR

PERTUMBUHAN PRIBADI

penyelasaian belajar keterampila hidup



kemampuan belajar dan berfikir





PRINSIP HIDUIP
Jadi diri sendiri
Untuk yang terbaik
Siap untuk menghadapai kegagalan
Menghargai orang lain

CERDAS dan Bakat Istimewa
Potensi kemampuan bawaan yang memerlukan pengembangan dan pelatihan secara serius dan sistematik
Yang mempengaruhi
1 . genetic intelegensi Iq
2 . lingkungan kreativitas motivasi

PERBEDAAN ORANG PINTAR DAN CERDAS
PINTAR CERDAS
Menjawab pertanyaan dengan benar mempersoalkan masalah
Bekerja keras untuk ujian jarang belajar , ujian bagus
Menunjukan perhatian terlibat secara emosi dan mental
Di puncak prestasi berprestasi normal
Pemerhati yang baik Aktif
Pendengar yang baik menyimak untuk berdebat
Rajin masuk sekolah rajin belajar

Tiga macam layanan pendidikan
1 . conted based acceralation : pemahaman yang tinggi
2 . grade based acceralation : sekolah lebih cepat selasai
3 . penganyaan dan pendalaman